Pendulum Watch

Jumat, 26 Oktober 2012

Cek Kesehatan Hard Disk

Berapa kapasitas data anda yang tersimpan pada hard disk? Tentu jika anda mengoleksi lagu, film, foto dan bahkan software pastinya terbilang dengan angka yang besar. Bagaimana kalau tiba tiba harddisk anda error, rusak, corrupt? Sudah pasti data anda akan ikut lenyap. Sebelum itu terjadi ada baiknya anda cek kesehatan harddisk. Caranya dengan program Harddisk Sentinel. Ada 2 versi. yaitu dos dan windows. Disarankan memilih yang versi dos karena lebih cepat proses pengecekannya. Ini link-nya.

Setelah itu ekstrak dan burn file image/iso ke cd. Set boot priority agar boot dari cd/dvdrom maka program ini akan segera mengecek kondisi hard disk anda. Hasilnya tertera dalam persentase.

Healt : Kalau angkanya di bawah 100% maka kondisi hard disk sudah menurun. Disarankan anda segera membackup data di dalamnya sebelum hilang karena hard disk anda corrupt.

Perf : adalah kondisi file simpanan di harddisk tersebut, jadi bukan kondisi fisiknya

Power On : menunjukkan berapa lama harddisk itu sudah digunakan

Temp : Menunjukkan suhu hard disk

Ada 3 indikator warna yaitu :
Hijau : kondisi bagus.
Kuning : kondisi waspada / kurang bagus.
Merah : kondisi rusak 

Rabu, 03 Oktober 2012

IDMan 6.12 Build21_Silent

Udah pada tau semua apa fungsi nya jadi malaslah banyak ngalor ngidul. Ini versi terakhir pada saat ane upload ke IDWS.

Langsung aja ke TKP
Password (jika diperlukan) : Anger29
Enjoy...!!